Fakultas Farmasi Universitas Pancasila sedang berlangsung ISCP UP 2024. ISCP UP digelar selama 6 hari dan diikuti oleh mahasiswa dari beberapa negara di Asia; Indonesia, Filiphina, Vietnam, Malaysia, dan Australia.

Menurut Depan Fakultas Farmasi UP, Prof. Dr. apt. Syamsudin, M.Biomed, melalui kegiatan ini diharapkan bahwa mahasiswa FFUP dapat berkerja sama dan berkolaborasi dengan mahasiswa internasional. Lanjut Prof Syam, dengan adanya kegiatan ISCP kita mendatangkan mahasiswa asing dari farmasi dan berharap BEM FFUP dapat bekerja sama dengan BEM dari Institusi luar negeri.

ISCP ini merupakan bagian persiapan untuk menghadapi akreditasi internasional, sehingga suasana akademiknya diarahkan ke arah international.

Share :

PreviousOpening International Summer Course Pharmacy (ISCP) 2024 : Kegiatan FFUP Diikuti Mahasiswa Berbagai Negara Next30 Mahasiswa S1 FFUP mengikuti Student Mobility di Faculty of Pharmaceutical Sciences, UCSI University, Malaysia.
%d bloggers like this: