Delegasi FFUP berpartisipasi sebagai oral presenter dalam Federation of Asian Pharmaceutical Associations (FAPA) Congress 2024 yang diadakan pada 29 Oktober hingga 2 November 2024 di Seoul, Korea Selatan. Empat orang presenter menyampaikan hasil penelitiannya dalam kategori medicines and health information serta social and administrative pharmacy.

1. Yusi Anggriani @yusianggrian
2. Nurita Andayani @nu12174
3. Hesty Utami Ramadaniati
4. Fitri Nurhayati @fitri.n8011

FAPA 2024 telah menjadi ajang yang berharga bagi delegasi FFUP untuk menampilkan keunggulan riset farmasi dari Indonesia serta memperkuat kolaborasi internasional dalam pengembangan ilmu dan teknologi di bidang farmasi.

Share :

PreviousFFUP Lecturer Participates in the 10th International Conference on Climate Change (ICCC) in Japan Next12 FFUP Delegates Participate as Poster Presenters in FAPA Congress 2024
%d bloggers like this: